Koleksi foto Sasa Syakira
Ada rintik gerimis
yang kau sembunyikan
di balik katakata manismu.
Entah bagaimana caranya
kau bisa begitu lihai
menadah luka dan bahagia
pada satu cawan secara bersamaan..
Yogyakarta, 5 Desember 2014
Sasa Syakira
_____________________
Sasa Syakira, penyair wanita tinggal di Yogyakarta
Tidak ada komentar:
Posting Komentar